10 Aplikasi Bisnis Online Yang Wajib Dimiliki Pebisnis Pemula

Apakah kamu baru mulai berbisnis? Jika ya, maka kamu akan membutuhkan beberapa tools berbentuk aplikasi yang akan membantu mempermudah proses aktivitas bisnis kamu. Berbagai aktivitas bisnis mulai dari mengatur jadwal, mengatur to-do-list, hingga mengatur perencanaan keuangan dapat dilakukan melalui aplikasi-aplikasi yang hadir dengan kecanggihannya masing-masing pada saat ini. Untuk membantu mempermudah kamu menemukan aplikasi yang…

10 Contoh Usaha Modal Kecil yang Menguntungkan di Masa Pandemi

Meluasnya wabah COVID-19 di Indonesia menyebabkan oemerintah menghimbau masyarakat untuk membatasi kontak fisik. Kegiatan sehari-hari seperti bekerja, belajar, serta beribadah disarankan untuk dilakukan di rumah masing-masing. Pembatasan kontak fisik pun memberikan dampak signifikan bagi banyak pihak, salah satunya pelaku bisnis. Tidak sedikit pelaku usaha, mulai dari tingkat UMKM hingga skala rumahan mengungkapkan penurunan pemasukan selama…

10 Cara Kreatif Menarik Pelanggan untuk Melakukan Pembelian

Membuat calon pelanggan melakukan pembelian terhadap produk atau jasa yang kamu tawarkan bukanlah sebuah perkara mudah. Konsumen sekarang sangat selektif dalam membelanjakan uang mereka apalagi dalam masa pandemi COVID-19 seperti sekarang. Oleh karena itu, penting mengenali konsumen kamu sendiri sehingga dapat menarik perhatian dan minatnya pada produk atau jasa yang kamu tawarkan. Setelah mengenali konsumen…

10 Tips Menciptakan Inovasi Terbaik untuk Bisnis Kamu

Dalam menjalankan dunia bisnis, ada satu hal pasti yang akan kita hadapi yaitu kita akan dihadapkan dengan berbagai kompetitor. Namun di sisi lain persaingan merupakan sebuah proses yang dapat membawa pelajaran serta keuntungan. Sebab tanpa adanya persaingan maka tidak akan ada perubahan dan perkembangan untuk menjadi usaha yang lebih baik. Terlebih, perusahaan harus selalu melahirkan…

10 Strategi Penetapan Harga Yang Wajib Diketahui Sebelum Mulai Bisnis

Banyak orang amam yang mengira harga biasanya ditetapkan atas dasar mendapatkan untung saja. Padahal ada banyak loh jenis strategi yang ditetapkan untuk menaruh sebuah harga atau yang biasa dikenal dengan istilah Pricing Strategy. Melansir Price Intelligently, pricing strategy ini kononnya banyak dan sering dilupakan oleh banyak para pebisnis. Padahal secara teori, pemilihan strategi penetapan harga…

10 Cara Memaksimalkan Kinerja Karyawan Saat Pandemi COVID-19

Kinerja karyawan kiranya sangat memengaruhi kelangsungan perusahaan. Karyawan yang memiliki kinerja baik jelas akan membuat perusahaan semakin berkembang. Namun sayangnya, karyawan tidak selalu berada dalam performa terbaik mereka saat bekerja. Maka, tugas kamu sebagai pemimpin perusahaan adalah memberikan training atau sebuah pola khusus untuk meningkatkan kinerja mereka yang nantinya bertujuan untuk meningkatkan produktifitas kerja perusahaan…