Rekomendasi Tempat Gym Terbaik di Mega Kuningan untuk Anda yang Hobi Olahraga

Terletak di jantung Jakarta, Mega Kuningan adalah distrik bisnis yang ramai dengan berbagai fasilitas, termasuk berbagai gym yang luar biasa untuk memenuhi kebutuhan para pekerja yang hobi olahraga atau untuk anda yang ingin memulai gaya hidup sehat, Mega Kuningan menyediakan lingkungan ideal dengan pusat kebugaran seperti tempat gym. Berikut adalah rekomendasi gym yang ada di…

6 Macam Pajak di indonesia yang Penting untuk Diketahui

Uptowners, apakah kamu sudah tahu macam-macam pajak yang diberlakukan di negara Indonesia? Sebelumnya kita mau informasikan terlebih dahulu ni bahwa sebuah negara pada dasarnya memang membutuhkan pendapatan atau pemasukan yang digunakan untuk membangun negara. Pemasukan negara bisa diperoleh dari berbagai sumber, seperti pajak, sumbangan masyarakat, retribusi, pinjaman, keuntungan dari perusahaan negara, dan lainnya. Namun, sumber…

Apa itu Brand Community? Apa Manfaat Yang Didapatkan Untuk Bisnis

Apakah produk kamu menyasar pada jenis komunitas tertentu? Mungkin produk kamu perlu diarahkan ke sebuah entitas yang diberi nama Brand Community. Buat kamu yang belum tau, Brand Community adalah sekumpulan orang yang memiliki peran besar dalam memperkuat suatu brand. Pasalnya, hal ini sudah banyak dilakukan perusahaan sebagai strategi branding dan bisnis mereka. Kelompok orang yang…

Pseudo Engagement: Persaingan Tak Kasat Mata di Tempat Kerja

Persaingan di tempat kerja sebenarnya merupakan hal wajar yang selalu terjadi di mana saja. Namun ternyata persaingan tersebut tak selalu terjadi secara terang-terangan. Bentuk persaingan yang terjadi secara tak kasat mata inilah yang disebut pseudo engagement. Istilah tersebut memang tidak terlalu populer di dunia kerja. Meskipun sebenarnya pseudo engagement bukanlah hal asing dan bisa ditemui…