10 Alasan Mengapa Kamu Harus Menguasai Skill Public Speaking
Sebagai makhluk sosial, kita pasti sering berbincang antar sesama. Tapi, kalian sering gak sih ngobrol sama banyak orang dalam sebuah acara, baik kegiatan formal atau informal? Berbicara di depan umum mungkin gak gampang buat sebagian orang, dan tentunya kita sering banget denger keluhan yang dirasakan seperti nervous, gemeteran, hingga yang paling parah biasanya pikiran nge-blank…